Steven Sinofsky mengumumkan hal ini pada Pertemuan penjualan tahunan Microsoft dan diberitakan juga pada Windows Blog. Tanggal rilis Windows 8 ini sesuai dengan yang diperkirakan semua orang sebelumnya. Mulai tanggal 26 Oktober 2012, konsumen akan dapat membeli OS atau membeli upgrade dengan harga promo $39.99.
Sobat bisa menggunakannya untuk PC sebagai versi OEM. Pengumuman lainnya, Tablet berbasis Windows 8 RT dan Surface PC akan mulai dijual pada tanggal tersebut juga.
Sumber artikel :
http://asis-sugianto.blogspot.com/2012/10/windows-8-telah-resmi-di-rilis.html
Sobat bisa menggunakannya untuk PC sebagai versi OEM. Pengumuman lainnya, Tablet berbasis Windows 8 RT dan Surface PC akan mulai dijual pada tanggal tersebut juga.
Sedangkan untuk pengguna bisnis (developer) dengan kontrak lisensi volume akan mendapatkan Windows 8 Final segera setelah Windows 8 RTM (Released To Manufacturing) tersedia, yang mana menurut Microsoft akan siap pada awal Agustus. Tapi tidak ada pernyataan resmi mengenai ketersediaan versi final Windows 8 untuk MSDN dan TechNet. Hingga waktu tersebut, kita bisa membiasakan diri dengan Metro User Interface dan bermain-main dengan Windows 8 Release Preview.
Link Download :
Sumber artikel :
http://asis-sugianto.blogspot.com/2012/10/windows-8-telah-resmi-di-rilis.html
1 komentar:
trims informasinya jadi tau perkembangan windows 8
Posting Komentar